Perbedaan antara sarana dengan media


Media atau bahan adalah perangkat lunak yang berisi pesan dan informasi pendidikan yang umumnya disajikan dengan peralatan, sedangkan peralatan atau perangkat keras adalah sarana untuk menampilkan pesan yang terkandung di dalam media tersebut.

contoh bahan : materi tugas/ materi pembelajaran

contoh peralatan : komputer, LCD, Proyektor

semakin tahun semakin canggih peralatan yang digunakan sebagai penunjang pembelajaran di kelas.

Terima kasih

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.